Rabu, 15 November 2023

Anggota Koramil Kendal Hadiri Penanaman 10.000 Pohon Serentak Bersama Polri

 


KENDAL - Anggota Koramil 01/Kendal Kodim 0715/Kendal menghadiri kegiatan Penanaman 10.000 (Sepuluh Ribu) Pohon serentak bersama Polri bertempat di sepanjang jalan Kelurahan Jetis Kecamatan Kendal, Rabu (15/11/2023).

Babinsa Jetis Koramil 01/Kendal, Pelda Anis Fajariyanto mengatakan bahwa, kegiatan tersebut di hadiri oleh Kapolres Kendal AKBP Feria Kurniawan, SIK, Wakapolres Kendal Kompol Edy Sutrisno, SH, MH, PJU Polres Kendal, Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Kendal Vivin Irawati, ST, M.Si, Forkopincam Kecamatan Kota Kendal, Plt Lurah Jetis Sulistiyanah, S.Sos, Kapolsek jajaran Polres Kendal, Anggota Polres dan Polsek Kota Kendal serta Anggota Koramil 01/Kendal.

"Kegiatan yang di laksanakan penanaman pohon dalam rangka pelaksanaan program Quick Win Presisi Polri, penanaman sepuluh juta pohon bersama Polri dilaksanakan serentak di seluruh Polsek jajaran Polres Kendal", kata Pelda Anis Fajariyanto.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Babinsa Koramil Kaliwungu Komsos Dengan Warga

  KENDAL - Babinsa Sarirejo Koramil 11/Kaliwungu Kodim 0715/Kendal, Serda M. Aldi Fadli melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) den...