Rabu, 22 November 2023

Babinsa Koramil Kendal Bina Linmas Kelurahan

 


KENDAL - Babinsa Koramil 01/Kendal Kodim 0715/Kendal, Serma Agung Santoso melaksanakan kegiatan Pembinaan Anggota Linmas Kelurahan Sukodono bertempat di Aula Kelurahan Sukodono dan halaman SD.Sukodono Kecamatan Kendal, Rabu (22/11/2023).

Menurut keterangan Serma Agung Santoso mengatakan bahwa, hadir dalam kegiatan twersebut Lurah Sukodono, Etty Hariyati, SH, Sekertaris Kelurahan Sukodono Asrofi, S.ag, Kasi Trantib Kelurahan Sukodono, Heru dan Bhabinkamtibmas, Aipda Muslim.

"Kegiatan yang dilaksanakan memberikan arahan tetang tugas-tugas Linmas berkaitan dengan Pemilu 2024 dan memberi materi latihan dasar Peraturan Baris Berbaris (PBB)", kata Serma Agung Santoso.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Babinsa Koramil Kaliwungu Komsos Dengan Warga

  KENDAL - Babinsa Sarirejo Koramil 11/Kaliwungu Kodim 0715/Kendal, Serda M. Aldi Fadli melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) den...